Divisi Occupational Health & Safety (OH&S) - Emergency Preparedness & Rescue (EP&R) PT. Freeport Indonesia (PTFI) mengirim satu tim yang merupakan 10 orang terbaik untuk mengikuti ajang kompetisi tingkat nasional Indonesian Fire Rescue Competition (IFRC) 2021 yang diselenggarakan oleh Kementerian Energi dan Sumber Daya Manusia (ESDM) di Kota Yogyakarta, tanggal 25 November hingga 3 Desember 2021.
Baca Lebih LengkapMendengar nama PT Freeport Indonesia bukanlah lagi hal asing bagi masyarakat Indonesia. Perusahaan tambang dengan produk utama berupa tembaga, emas, dan perak ini berlokasi di Kawasan Grasberg, Papua.
Baca Lebih LengkapMerayakan Hari Ulang Tahun Ke-4, Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Holding Industri Pertambangan Mining Industry Indonesia atau MIND ID menggelar kegiatan sosial Charity Week (berbagi kasih).
Baca Lebih LengkapPT Freeport Indonesia adalah perusahaan tambang mineral, emas, dan perak yang telah beroperasi selama lebih dari 50 tahun di Papua. Tidak hanya itu, PT Freeport Indonesia juga berkontribusi nyata mendorong perkembangan dan kesejahteraan masyarakat Papua yang tinggal di area operasional.
Baca Lebih LengkapKopi Amungme boleh dibilang menjadi kopi Papua dari Timika yang paling diincar traveler. Starbucks pun memburunya, tetapi tak kesampaian. Kopi Amungme identik dengan kopi Amungme Gold, yang diproduksi koperasi dengan nama yang sama di bawah binaan perusahaan tambang emas PT Freeport Indonesia di Timika.
Baca Lebih LengkapPerubahan iklim menjadi isu yang sedang seksi di dunia. Negara-negara berkomitmen untuk mengatasi permasalahan yang disebabkan oleh perubahan Iklim (climate change). Berbagai pihak pun diharapkan dapat turut membantu mengatasi persoalan lingkungan tersebut. Perubahan iklim juga sedang dibahas di dalam konferensi internasional, the 26th UN Climate Change Conference of the Parties (COP26) di Glasgow.
Baca Lebih LengkapDunia saat ini tengah fokus pada isu perubahan iklim. Berbagai korporasi besar di dunia pun turut berpartisipasi dalam hal ini, termasuk Indonesia. Di sektor pertambangan, PT Freeport Indonesia melakukan beberapa strategi untuk menekan emisi karbon dalam kegiatan penambangannya. Presiden Direktur PT Freeport Indonesia Tony Wenas mengatakan, upaya mengurangi emisi karbon sudah menjadi komitmen perusahaan.
Baca Lebih LengkapPesparawi XIII se-Tanah Papua baru saja dibuka secara resmi oleh Gubernur Papua Lukas Enembe yang diwakili Bupati Mimika Eltinus Omaleng, Sabtu (30/10/2021), di Hall Basket, Mimika Sport Complex (MSC) yang dibangun PT. Freeport Indonesia.
Baca Lebih LengkapSekolah Asrama Taruna Papua (SATP) meraih dua rekor dunia dari Museum Rekor Indonesia (MURI). Rekor itu diraih karena siswa dan siswi di sekolah tersebut mampu membuat noken terbanyak dan penggunaan noken terbanyak untuk tas sekolah.
Baca Lebih LengkapSuku Kamoro kembali menggelar pameran Kamoro Art Exhibition & Sale 2021. Kali ini acara digelar di Hutan Kota by Plataran, Jakarta, pada 27-29 Oktober 2021 dengan kolaborasi bersama PT Freeport Indonesia (PTFI).
Baca Lebih LengkapKami menghimbau para pencari kerja untuk berhati-hati dan mewaspadai beragam modus penipuan perekrutan yang mengatasnamakan PT Freeport Indonesia. Dalam setiap proses rekrutmen dan penerimaan karyawan, PT Freeport Indonesia maupun konsultan rekruitmennya tidak memungut biaya apapun.
Untuk melihat lowongan, silakan akses melalui link berikut: ptfi e-recruitment